Home » PENGADAAN, TRANSPORTASI, DAN GUDANG BAHAN PELEDAK

PENGADAAN, TRANSPORTASI, DAN GUDANG BAHAN PELEDAK

 

  1. Pengadaan dan
    Distribusi
     


    PT. Trifita Perkasa dalam hal pengadaan bahan
    peledak komersial dilakukan pembelian melalui impor dan dalam
    negeri dari produsen yang mempunyai produk dengan standar internasional, sesuai dengan kebutuhan pengguna
    akhir.
    Selanjutnya bahan peledak yang telah diadakan tersebut dapat didistribusikan ke masing-masing pengguna akhir
    sesuai dengan yang telah dipesan. PT. Trifita Perkasa dalam hal pengadaan melalui impor didatangkan dari
    negara sebagai berikut: Australia, Philippines, China, India, Canada, Swedia, dan lain-lain.

  2. Transportasi & Perizinan Bahan
    Peledak

    Perusahaan yang diperbolehkan
    untuk melakukan pengangkutan dan pengiriman bahan peledak komersial terbatas
    jumlahnya di Indonesia. PT. Trifita Perkasa bekerjasama dengan dengan perusahaan yang juga memiliki izin
    untuk melakukan pengangkut dan pengiriman bahan peledak. Karenanya, PT. Trifita Perkasa bisa menjadi partner
    setiap membutuhkan transportasi bahan peledak, beserta proses perizinannya.
    PT. Trifita Perkasa dapat membantu pengguna akhir bahan peledak dalam mengurus perizinan ke Kepolisian RI
    dan lembaga-lembaga terkait, antara lain: Izin Pembelian dan Penggunaan, Izin Pemilikan, Penguasaan, dan
    Penyimpanan, Izin Gudang, Izin Pembuatan Bahan Peledak di lokasi Pengguna akhir.

  3. Gudang Bahan
    Peledak:


    1. Gudang Ammonium Nitrate

      • Kapasitas = 3.000 ton | Lokasi =
        Komplek Pergudangan Samarinda, Kaltim
      • Kapasitas = 4.000 ton | Lokasi = Desa
        Ujung Baru, Kec. Bati-Bati, Kalsel
    2. Gudang Detonator

      • Kapasitas = 250.000 buah | Lokasi =
        Jl. Samarinda, Bontang KM. 27, Samarinda, Kaltim
    3. Gudang Dinamit 
      • Kapasitas = 80 ton | Lokasi = Jl.
        Samarinda – Bontang KM. 27, Samarinda, Kaltim

    Gudang Bahan Peledak yang dimiliki oleh PT.
    TrifIta Perkasa adalah sebagai berikut:

  4. Inovasi Teknologi dalam kualitas bahan peledak
    dan “Blasting
    Services” dan kami bermitra serta disupport penuh oleh Orica.